Wikipedia Pendidikan - Program Kerja untuk Ujian di Sekolah tentu saja harus dibuat awal-awal sebelum kegiatan dilaksanakan. Supaya jelas pembagian tugas, tujuan, fungsi, manfaat dan hasil yang akan didapatkan. Selain itu supaya kegiatan yang diagendakan bisa sesuai dan tertib administrasi unutk arsip dan laporan ke dinas pendidikan atau pengawas sekolah.
Berikut ini kami bagikan Program Kerja Ujian di Sekolah untuk UAS, US/M, UN, UKK jenjang SD, MI, SMP, MTS, SMA, SMK, MA, SMPLB, SMALB dalam Format Word Lengkap siap dipakai. Hanya saja Bapak dan Ibu Panitia Pelaksana Ujian haruslah merubah data sekolahnya, jumlah guru, jumlah siswa dan anggaran yang ada disesuaikan dengan kebutuhannya.
Tidak banyak yang akan kami bahas, bagi yang membutuhkan saja file ini, silahkan miliki segera melalui link dibawah ini :